PENGENALAN INDONESIAN SUSTAINABLE PALM OIL (ISPO) BAGI PEKEBUN KELAPA SAWIT DESA KOTO TIBUN UNTUK MENDUKUNG PENGEMBANGAN PERKEBUNAN KELAPA SAWIT BERKELANJUTAN
DOI:
https://doi.org/10.62180/g8067v71Keywords:
berkelanjutan, ISPO, Kelapa sawit, perkebunanAbstract
Pengelolaan perkebunan kelapa sawit Indonesia menuai kritik karena praktik dan dampak lingkungan yang ditimbulkannya, terutama deforestasi dan konversi lahan gambut. Demi terciptanya pengelolaan perkebunan sawit yang berkelanjutan dan lestari serta melaksanakan komitmen untuk mencapai dan mendukung perkebunan dan pengelolaan kelapa sawit yang bertanggung jawab. Pemerintah Indonesia dalam hal ini Kementrian Pertanian membuat suatu kebijakan dengan Indonesian Sustainable Palm Oil (ISPO). Berdasarkan Peraturan Presiden (Perpres) nomor 44 tahun 2020 tentang Sistem Sertifikasi Perkebunan Kelapa Sawit Berkelanjutan Indonesia, sertifikasi ISPO untuk perkebunan besar mengandung tujuh prinsip, 41 kriteria dan 126 indikator sedangkan untuk perkebunan kelapa sawit swadaya diberlakukan 4 prinsip 7 kriteria dan 48 indikator. Kegiatan pengabdian dilakukan dengan metode ceramah dan diskusi. Tahap pertama telah dilakukan, yaitu sosialisasi prinsip, indikator dan verifier ISPO. Petani antusias mengikuti kegiatan ini. Dari hasil pre test yang dilakukan, 100% petani belum mengetahui tentang ISPO, RSPO, prinsip, indikator dan verifiernya. Setelah dilakukan sosialisasi, pengetahuan petani meningkat. 100% petani peserta sosialisasi telah mengetahui apa yang dimaksud dengan ISPO, RSPO dan prinsip, indikator serta verifiernya.
Downloads
References
Aleksander, G., Hutabarat, S., Eliza. (2019). Tantangan Perkebunan kelapa sawit swadaya asosiasi mandiri di desa sungai buluh dalam memenuhi standar sertifikasi RSPO. Pekbis Jurnal, 11(2), 109‐123
Anwar, R., Sitorus, S.R.P, Fauzi, A.M., Widiatmaka, Machfud. (2016). Pencapaian Standar ISPO dalam Pengelolaan Perkebunan Kelapa Sawit di Kalimantan Timur. Jurnal Littri, 22(1), 11-18
Darussamin, A., Astuti, M., Rahadian, D., Lgo, E., Husnawati, Hikman. (2012). Buku Panduan Penerapan Prinsip dan Kriteria RSPO untuk Petani Kelapa Sawit. RSPO, WWF. Jakarta.
Direktorat Jendral Perkebunan. (2017). Statistik Perkebunan Indonesia Komoditas Kelapa Sawit 2015-2017. http://ditjenbun.pertanian.go.id/tinymcpuk/gambar /file/statistik/2016/sawit%25202014%2016.pdf.
Hadad, I. (2012). Perubahan Iklim dan Pembangunan Berkelanjutan. Jurnal Prisma, 29(2)
Hutabarat, S. (2017a). Tantangan Keberlanjutan Pekebun Kelapa Sawit Rakyat di Kabupaten Pelalawan, Riau dalam Perubahan Perdagangan Global. Masyarakat Indonesia, 43(1), 47-64
Hutabarat, S. (2017b). Sertifikasi Ispo dan Daya Saing Kelapa Sawit Indonesia di Pasar Global
Tantangan Perkebunan Rakyat Menghadapi Sertifikasi ISPO. Agro Ekonomi 28(2), 170-188
Infosawit. (2013). Isu Lingkungan Ancam Pasar CPO. www. Infosawit.com.Vol. 2 No. 4 Edisi 7-12 Januari 2013.
Kadir, H., Syapsan. (2012). Peran Perkebunan Kelapa Sawit dalam Menyerap Tenaga Kerja di Kabupaten Rokan Hulu. Jurnal Sosial Ekonomi Pembangunan, 3(7), 24-32.
Nurhaliza, Rosnida, Dewi, N. (2021). Peran penyuluh dalam penerapan Indonesian Sustainable Palm Oil (ISPO) pada petani kelapa sawit swadaya di Kabupaten Kampar. Jurnal Sosial Ekonomi Pertanian, 14(3), 311-318
Pramudya, E. P., Hospes, O., Termeer, C. J. A. M. (2018). The disciplining of illegal palm oil plantations in Sumatra. Third World Quarterly, 39(5), 920–940.
Rosnita, Yulida, R., Hadi, S., Andriani, Y., Septya, F. (2022). Persepsi petani kelapa sawit pola swadaya dalam penerapan Indonesia Sustainabilty Palm Oil ( ISPO) di Kabupaten Kampar. Jurnal Ilmu Lingkungan, 16(1), 100-108
RSPO. (2012). Buku Panduan Penerapan Prinsip dan Kriteria RSPO untuk Petani Kelapa Sawit. Jakarta: RSPO Indonesia Liaison Office (RILO).
TS, V.R., Hutabarat, S., Dewi, N. (2018). Analysis of ISPO certification application on independent palm oil plantation in sawit jaya cooperation at Benteng hulu village, Siak Regency. Indonesian Journal of Agricultural Economics, 9(1), 81-90.
Teoh, C.H., (2012). Key Sustainability Issues in the Palm Oil Sector. A Discussion Paper for Multi-Stakeholders Consultations (Commissioned by the World Bank Group). International Finance Corporation, The World Bank., Washington
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Yulia Andriani, Meki Herlon, Fanny Septya, Cepriadi cepriadi, Novian novian, Ahmad Rifai, Deby Kurnia, Jum'atri Yusri, Fajar Restuhadi, Sakti Hutabarat, Sispa Pebrian (Author)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.