Mencapai Successful Aging Di Masa Lanjut Usia Melalui Aktivitas Sehari-Hari

Authors

  • Martina Marta Lugasi Universitas Muhammadiyah Jakarta Author
  • Wa Ode Asmawati Universitas Muhammadiyah Jakarta Author

DOI:

https://doi.org/10.62180/jzr3se53

Keywords:

Aktivitas, Lanjut usia, Penuaan yang sukses

Abstract

Masa lanjut usia seringkali dicap sebagai masa tidak produktif, keterpurukan, tidak berdaya dan merepotkan. Padahal setiap manusia dapat mencapai successful aging di masa tuanya, seperti pada lansia di Desa Bubakan yang mampu mencapai penuaan yang sukses karena di masa tuanya mereka masih aktif beraktivitas menjalankan berbagai kegiatan produktif dan bermanfaat di masa lanjut usianya. Tujuan penelitian ini mengungkapkan  upaya-upaya lanjut usia di Desa Bubakan dalam mencapai successful aging khususnya melalui aktivitas kesehariannya. Data yang rujuk adalah data wawancara, observasi dan dokumentasi. Penentuan informan menggunakan Teknik purposive sampling. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa lansia mampu mencapai successful aging dengan salah satu upaya yaitu beraktivitas, yang meliputi Melakukan kegiatan bermanfaat dan disenangi, Memanfaatkan waktu luang untuk beristirahat, melakukan aktivitas gerak fisik, menjalin interaksi yang intens dengan anggota keluarga, dan Terlibat dalam kegiatan sosial di masyarakat.

Kata Kunci: Aktivitas, Lanjut Usia, Penuaan yang Sukses

Downloads

Download data is not yet available.

References

Budiarti, Ritma. (2010). Faktor-Faktor Successful Aging. Skripsi. Malang: Universitas Muhammadiyah Malang.

Hasanah, Nur. 2022. Aktivitas sehari-hari dan Successful Aging Pada Lansia. Jurnal keperawatan. 16 (1), 82-86.

Husnah, Wabilia. 2018. Aktivitas Mengisi Waktu Luang Untuk Lansia Di Tiongkok : Studi Kasus Hong Kong. Jurnal Kajian Wilayah. 9 (2), 124-137.

John W. Rowe & Robert L. Kahn . 1997. Successful Aging. The Gerontologist. 37 (4), 433-440.

Kusnandar, Viva Budi. (2022, Mei). Ada 30 juta penduduk lansia di Indonesia pada 2021. Databoks. Diakses pada 30 Agustus 2022 https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2022/05/30/ada-30-juta-penduduk-lansia-di-indonesia-pada-2021

Lugasi, Martina Marta. 2023. Gambaran Pencapaian Successful Aging Pada Lansia Yang Tinggal Bersama Keluarga (Studi Fenomenologi di Desa Bubakan, Kec. Girimarto, Kab. Wonogiri, Jawa Tengah). Jakarta : Universitas Muhammadiyah Jakarta.

Medawati, Riris. 2020. Analisis Faktor Successful Aging Pada Lansia Yang Bekerja Sebagai Petani. Jurnal Keperawatan Komunitas. (5) 1, 26-32.

Pangkahila, A.J. 2013. Pengaturan Pola Hidup dan Aktivitas Fisik Menngkatkan Umur Harapan Hidup. Sport and Fitness Journal. 1, 1-7.

Papalia, Diane E. 2008. Human Development. New York: McGraw-Hill

Parahita, N. (2015). Hubungan Aktivitas Sosial, Interaksi Sosial, dan Fungsi Keluarga dengan Kualitas Hidup Lanjut Usia di Wilayah Kerja Puskesmas I Denpasar Utara Kota Denpasar. 27-28.

Peraturan Pemerintah Indonesia. 1998. Undang-undang RI nomor 13 tahun 1998 tentang kesejahteraan lanjut usia. Jakarta: kementrian Sekretaris Negara RI.

Rahayu, VH., Asmawati WO. (2024). Hubungan Dukungan Sosial Dengan Tingkat Kesepian Lanjut Usia Pada Latar Belakang Pedesaan Di Kabupaten Bogor. HUMANUS : Jurnal Sosiohumaniora Nusantara , 1 (2), 264-275. https://doi.org/10.62180/kzkxj656.

Rahmawati, Funi & Satih Saidiyah. 2016. Makna Sukses di Masa Lanjut Usia. Jurnal Ilmiah Psikologi.3 (1), 51-68.

Rowe, J.W. and Kahn, R. L. (2015). Successful Aging 2.0: conceptual expansions for the 21st century. Journals of Gerontologist , Series B ; Psychological Sciences and social sciences pp 1-4.

Sapudin, A., Nyrhayati, T., Hamzah, A., Supriadi., Waluya, NA., Sugiyanto., Sunandar, K., Wahyudin, D., Wahyudi, U. 2024. Antologi Pendidikan Masyarakat dalam Bidang Kesehatan . Disunting oleh Sihombing, Ferdinan. Purbalingga: Eureka Media Aksara.

Suardiman, S. P. (2011). Psikologi Usia Lanjut. Yogyakarta. Gajah Mada University Press.

Wulandari, I. 2023. Hubungan pemenuhan kebutuhan spiritual dengan tingkat kecemasan lansia di panti werdha.Skripsi. Semarang: Universitas Islam Sultan Agung.

Downloads

Published

2024-04-28

How to Cite

Mencapai Successful Aging Di Masa Lanjut Usia Melalui Aktivitas Sehari-Hari. (2024). HUMANUS : Jurnal Sosiohumaniora Nusantara, 1(2), 313-325. https://doi.org/10.62180/jzr3se53